Melukis bisa menjadi salah satu cara meningkatkan kreativitas dan kecerdasan anak. Bermain dengan warna yang tidak beraturan membuat mereka tertantang sehingga kegiatan melukis menjadi menyenangkan.
Anak usia 0-6 tahun adalah masa-masa penting untuk melatih kemampuan motorik halusnya. Berikut ini adalah tiga kegiatan yang dapat mendukung perkembangan motorik halus anak usia